Tuesday, March 22, 2016

Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass?

Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass? - Kali ini Arena Gadget akan mengulas artikel Gadget terbaru berjudul Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass? yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass?, anda bisa menyimak artikel kami tentang Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass? dibawah ini.
Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass?


Melihat paten yang diajukan Lenovo ke pihak USPTO, sepertinya perusahaan asal Tiongkok itu tertarik untuk menggarap perangkat seperti Google Glass miliknya sendiri.

Lewat paten yang diajukan sebagai ‘Electronic Device And Sound Capturing Method’, Lenovo tampaknya tertarik untuk membuat perangkat yang menyerupai Google Glass, atau saat ini mungkin orang akan menyebutnya sebagai Lenovo Glass.

Sumber di situs UberGizmo menyatakan bahwa berdasarkan klaim paten tersebut akan lebih dari sebuah perangkat perekam yang dipadukan dengan teknologi wearable device. Atau bisa dikatakan perangkat ini nantinya bakal tampail sebagai perekam audio dan video yang dilengkapi dengan adanya display.

Mengingat apa yang diajukan Lenovo baru berupa paten, secara tepat diketahui kapan perangkat yang digambarkan dalam paten tersebut bakal diproduksi sang pabrikan

Sekian Berita Gadget terbaru dari kami mengenai Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass?. Harapan kami Semoga artikel Arena Gadget yang berjudul Lenovo Tertarik Bikin Perangkat Mirip Google Glass? ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Gadget untuk mendapatkan Berita Gadget setiap harinya.